Hadits

Bangkai Serangga, Lalat, Kumbang dan Ulat

عَنْ أَبِي هُرَيْرَةَ رَضِيَ اللهُ عَنْهُ أَنَّ رَسُولَ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ إِذَا وَقَعَ الذُّبَابُ فِي إِنَاءِ أَحَدِكُمْ فَلْيَغْمِسْهُ كُلَّهُ ثُمَّ لِيَطْرَحْهُ فَإِنَّ فِي أَحَدِ جَنَاحَيْهِ شِفَاءً وَفِي الْآخَرِ دَاءً Abu Hurairah radhiyallahu anhu berkata, bahwa Rasulullah bersabda, “Jika ada lalat yang jatuh di tempat minum kalian, hendaklah ia benamkan seluruh badannya lalu […]

Bangkai Serangga, Lalat, Kumbang dan Ulat Read More »

Al Lu’lu’ wal Marjan; Kitab Hadits Muttafaqun ‘Alaih

Al Lu’lu’ wal Marjan; Kitab Hadits Muttafaqun ‘Alaih Serial Syarh Kitab Al Lu’lu’ wal Marjan 01 Oleh: Ust. Zaid Royani, S.Pd.I Kitab Al Lu’lu’ wal Marjan adalah kitab berisikan kumpulan hadits-hadits shahih tentang berbagai cabang ilmu syariat. Kitab yang berisikan 1906 matan hadits ini menghimpun hadits-hadits yang menempati klasifikasi hadits paling shahih. Karena para ulama ahli hadits

Al Lu’lu’ wal Marjan; Kitab Hadits Muttafaqun ‘Alaih Read More »

Barang Siapa Yang Beruban, Maka Baginya Cahaya

Himayah Foundation – Dari Amr bin ‘Abasah bahwa Rasulullah –shallallahu ‘alaihi wa sallam- bersabda: مَنْ شَابَ شَيْبَةً فِي سَبِيلِ اللَّهِ كَانَتْ لَهُ نُورًا يَوْمَ القِيَامَةِ رواه الترمذي (1635)، وقال: “هَذَا حَدِيثٌ حَسَنٌ صَحِيحٌ غَرِيبٌ”. “Barang siapa yang beruban di jalan Allah, maka ia akan mendapatkan cahaya pada hari kiamat”. (HR. Tirmidzi: 1635 dan ia berkata:

Barang Siapa Yang Beruban, Maka Baginya Cahaya Read More »

Akhlak Baik Menjadi Paling Berat Dalam Timbangan, Bagaimana Dengan Tauhid?

Himayah Foundation – Akhlak Baik Menjadi Paling Berat Dalam Timbangan, Bagaimana Dengan Tauhid? Tauhid adalah hal yang paling berat timbangannya di atas mizan pada hari kiamat, sebagaimana yang tertera di dalam hadits tentang bithaqah (kartu). Dari Abdullah bin ‘Amr bin ‘Ash berkata: “Rasulullah –shallallahu ‘alaihi wa sallam- bersabda: إِنَّ اللَّهَ سَيُخَلِّصُ رَجُلًا مِنْ أُمَّتِي عَلَى

Akhlak Baik Menjadi Paling Berat Dalam Timbangan, Bagaimana Dengan Tauhid? Read More »

Perkara Yang Tidak Bermanfaat

Himayah Foundation – Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu berkata, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, ( مِنْ حُسْنِ إِسْلاَمِ الْمَرْءِ تَرْكُهُ مَا لاَ يَعْنِيْهِ ) “Di antara tanda kebaikan Islam seseorang adalah meninggalkan perkara-perkara yang tidak bermanfaat baginya.” (Hadits hasan, diriwayatkan oleh At-Tirmidzi No. 2318 dan yang lainnya) Kedudukan HaditsImam Ibnu Rajab Al Hambali rahimahullah berkata

Perkara Yang Tidak Bermanfaat Read More »

Berdusta Atas Nama Rasul (Serial Kajian Kitab Al Lu’lu wal Marjan 01)

Berdusta Atas Nama Rasul (Serial Kajian Kitab Al Lu’lu wal Marjan 01) Oleh: Ust. Zaid Royani, S.Pd.I Syaikh Muhammad Fuad Abdul Baqi menjadikan tema berdusta atas nama Rasulullah sebagai muqoddimah kitab beliau. Hal ini bertujuan untuk mengingatkan kaum muslimin tentang metode yang benar dalam mempelajari Islam (manhaju at talaqqiy wal istidlal). Karena belajar itu penting

Berdusta Atas Nama Rasul (Serial Kajian Kitab Al Lu’lu wal Marjan 01) Read More »

Ghadwah, Rauhah dan Duljah; Tiga Waktu Istimewa

Ghadwah, Rauhah dan Duljah; Tiga Waktu Istimewa Oleh: Ust. Marzuki Ibnu Syarqi Ramadhan -lebih-lebih sepuluh malam yang terakhir- identik dengan malam-malam yang utama, malam-malam yang hidup dengan beragam ibadah; tarawih, qiyamullail, tilawah Al-Qur’an, dzikir, sedekah, doa, itikaf dan seterusnya, karena pada malam-malam itulah terdapat satu malam yang lebih baik daripada seribu bulan. Menghidupkan malam-malam di

Ghadwah, Rauhah dan Duljah; Tiga Waktu Istimewa Read More »

Tiga Pelajaran Mulia

Tiga Pelajaran Mulia عَنْ أَبِي أَيُّوبَ الْأَنْصَارِيِّ قَالَ: جَاءَ رَجُلٌ إِلَى النَّبِيِّ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ فَقَالَ: عِظْنِي وَأَوْجِزْ، فَقَالَ: ” إِذَا قُمْتَ فِي صَلَاتِكَ فَصَلِّ صَلَاةَ مُوَدِّعٍ، وَلَا تَكَلَّمْ بِكَلَامٍ تَعْتَذِرُ مِنْهُ غَدًا، وَاجْمَعِ الْإِيَاسَ مِمَّا فِي يَدَيِ النَّاسِ Dari Abu Ayyub dia berkata, “Seorang laki-laki datang kepada Nabi Shallahu ‘alaihi wasallam seraya berkata,

Tiga Pelajaran Mulia Read More »

Kami Mendengar dan Kami Taat

Kami Mendengar dan Kami Taat كَانَ أَبُو هُرَيْرَةَ يُحَدَّثُ أَنَّهُ سَمِعَ رَسُوْلُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَ سَلَّمَ يَقُوْلُ مَا نَهَيْتُكُمْ عَنْهُ فَاجْتَنِبُوْهُ وَمَا أَمَرْتُكُمْ بِهِ فَافعَلُوْا مِنْهُ مَا اسْتَطَعْتُمْ فَإِنَّمَا أَهْلَكَ الذِيْنَ مِنْ قَبْلِكُمْ كَثْرَةُ مَسَائِلِهِمْ وَاخْتِلاَفُهُمْ عَلَى أَنْبِيَائِهِمْ Abu Hurairah bercerita bahwa dia mendengar Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Apa yang telah aku

Kami Mendengar dan Kami Taat Read More »

Menghitung Bulan Hijriyah 

Menghitung Bulan Hijriyah ? Dr. Ahmad Zain An-Najah, MA Allah SWT berfirman: اِنَّ عِدَّةَ الشُّهُوْرِ عِنْدَ اللّٰهِ اثْنَا عَشَرَ شَهْرًا فِيْ كِتٰبِ اللّٰهِ يَوْمَ خَلَقَ السَّمٰوٰتِ وَالْاَرْضَ مِنْهَاۤ اَرْبَعَةٌ حُرُمٌ  ۗ  ذٰ لِكَ الدِّيْنُ الْقَيِّمُ  ۙ    فَلَا تَظْلِمُوْا فِيْهِنَّ اَنْفُسَكُمْ   ۗ  وَقَاتِلُوا الْمُشْرِكِيْنَ كَآفَّةً كَمَا يُقَاتِلُوْنَكُمْ كَآفَّةً   ۗ  وَاعْلَمُوْۤا اَنَّ اللّٰهَ مَعَ الْمُتَّقِيْنَ “Sesungguhnya jumlah

Menghitung Bulan Hijriyah  Read More »