Senin 29 September 2025, Himayah Foundation mengikuti kegiatan “Sekolah Kandang” bersama Dompet Dhuafa Cabang Yogja. Sekolah Kandang ini diadakan di DD Farm Pundong, Ngentak, Seloharjo, Pundang, Kab. Bantul, DIY. Pengurus Himayah Foundation langsung di bimbing oleh Bapak Muhammad Zahron Ketua Dompet Dhuafa cabang Yogja, ketua DD Farm Pundong dan tim, Himayah Foundation diajak jelajah kandang, belajar materi teknis …